Senin, Juli 07, 2008

HKE part 3: around KLEWER




(ernut's post)

Heboh Kondangan Eko (HKE) part 3.

Tadinya kalau sepanjang perjalanan Jakarta-Solo kita nganggur (artinya tidak nyopir..) maka begitu sampai Solo, perjalanan dilanjut ke Borobudur. Akan tetapi, terpaksa semua agenda acara dirombak total. Tujuan jarak jauh dibatalkan, diganti keliling Solo aja. Sasaran utamanya mana lagi kalau bukan Klewer (wah, mbak Koes cucok nih!). Waktu dua jam serasa semenit kalau di pasar Klewer...Ada yang mborong daster, blouse batik...

Foto-foto di atas, pasar Klewer diwakili gambar deretan becak yang banyak sekali standby di pinggir jalan sepanjang pasar Klewer, siap antar penumpang yang telah mborong..
pak Yadi dan Yongky in action di counter jual beli emas yang memang banyak berderet di depan toko-toko emas sepanjang jalan Klewer. Mumpung si empunya nggak ada...

Tidak ada komentar: